Catatan

Post a Comment

PTHLOTH

 


Hariku Bersama mu


Perjalanan yang panjang telah mengantarkan ku hingga pada saat ini.. 

Bertemu dengan mu dan menjalani hari-hari bersama mu.. 

Menjalani manis dan pahitnya kehidupan bersama, banyak hal yang sudah sepantasnya kita syukuri.. 

#Sabtu, 25 September 24

-10. 49 WIB


Hargailah


Tidak ada hasil yang instan.. 

Setiap hal itu pasti ada prosesnya.. 

Trial and error pasti akan kita temui pada proses tersebut.. 

#Sabtu, 3 Februari

-11.13 WIB


Ujian Hidup


Tak selamanya hidup menyuguhkan hal-hal indah di depan mata.. 

Terkadang, kita harus dihadapkan dengan sesuatu yang kita benci.. 

Namun sayangnya, ia begitu dekat, begitu sulit dihindari.. 

Tak jarang kita diuji oleh orang-orang terdekat, keluarga, pasangan, kerabat dan lainnya.. 

Bukan hal yang mudah, akan tetapi kita jadi tau, inilah hidup yang sesungguhnya.. 

Penuh dengan ujian dan rintangan.. 

Allah ingin kita belajar menyelesaikan nya satu per satu.. 

Bukan menghindar atau meninggalkan nya.. 

Dengan adanya ujian itulah kita belajar menguatkan diri dan bergantung hanya kepada Allah.

Poth-Loth
Coret Coret Bermanfaat

Related Posts

Post a Comment